Online Pipe Repair merupakan teknologi yang biasanya digunakan pada pipa yang mengangkut bahan berbahaya atau beracun.
Pada kondisi ini, penghentian aliran pipa dapat menjadi sangat berisiko dan berbahaya. Oleh karena itu, teknologi on-line leak sealing digunakan untuk memperbaiki kebocoran pada pipa tanpa harus menghentikan aliran.
ONLINE PIPE REPAIR
Selain itu, teknologi Online pipe repair juga dapat digunakan pada pipa yang berada di tempat yang sulit dijangkau atau pipa yang sulit untuk diperbaiki dengan cara konvensional.
Misalnya, pipa yang berada di dalam bumi, dibawah laut, atau di area yang terbatas. Dalam situasi seperti ini, teknologi on-line leak sealing menjadi solusi yang efektif untuk memperbaiki kebocoran tanpa perlu membongkar dan mengganti pipa secara keseluruhan.
Namun, perlu diperhatikan bahwa penggunaan teknologi online pipe wrapping harus dilakukan oleh teknisi yang terlatih dan berpengalaman. Mereka harus memahami prosedur yang tepat dan menggunakan peralatan yang sesuai.
Hal ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan efektivitas teknologi ini dalam melakukan perbaikan pada pipa yang mengangkut bahan berbahaya atau beracun.
Jasa Online Leak Sealing
Darta Industrial adalah produsen dari POLINTEK, produk perbaikan berbasis polymer yang biasa digunakan dalam jasa online leak sealing, FRP Wrapping, Perkuatan Struktur Beton dan Jasa Coating.
Kami menyediakan berbagai macam produk dan solusi perbaikan, seperti :
Online Leak Sealing & FRP Composite Wrapping
FRP Insulation Composite Wrapping, Conventional Hot Insulation & Foam Insulation (noise & temprature)
Grouting, Sealer, Injeksi Beton, Lining & Adhesive
Protective Coating, Epoxy Coating, Marine Coating, Waterproofing
Konsultasikan kebutuhan Anda dengan tim sales engineering kami, dan dapatkan solusi anti korosi yang tepat guna.